PERAWATAN LUKA TEKNIK BALUTAN MOIST WOUND HEALING PADA PENYEMBUHAN ULKUS DIABETIK TIPE-2

Fitriana, Siska Devi and Hermawati, Hermawati and Wahyuni, Endah Sri (2020) PERAWATAN LUKA TEKNIK BALUTAN MOIST WOUND HEALING PADA PENYEMBUHAN ULKUS DIABETIK TIPE-2. Working Paper. UNIVERSITAS 'AISYIYAH SURAKARTA.

[thumbnail of cover siska - Siska Devi.pdf]
Preview
Text
cover siska - Siska Devi.pdf

Download (583kB) | Preview
[thumbnail of intisari b. ingg - Siska Devi.pdf]
Preview
Text
intisari b. ingg - Siska Devi.pdf

Download (290kB) | Preview
[thumbnail of intisari b.indo - Siska Devi.pdf]
Preview
Text
intisari b.indo - Siska Devi.pdf

Download (290kB) | Preview
[thumbnail of daftar isi siska - Siska Devi.pdf]
Preview
Text
daftar isi siska - Siska Devi.pdf

Download (94kB) | Preview
[thumbnail of bab 1 siska - Siska Devi.pdf]
Preview
Text
bab 1 siska - Siska Devi.pdf

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of bab 2 siska - Siska Devi.pdf] Text
bab 2 siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (251kB)
[thumbnail of bab 3 siska - Siska Devi.pdf] Text
bab 3 siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[thumbnail of bab 4 siska - Siska Devi.pdf] Text
bab 4 siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (191kB)
[thumbnail of bab 5 siska - Siska Devi.pdf] Text
bab 5 siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (72kB)
[thumbnail of dapus siska - Siska Devi.pdf] Text
dapus siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[thumbnail of hasil luaran siska - Siska Devi.pdf] Text
hasil luaran siska - Siska Devi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (97kB)

Abstract

Latar Belakang; International Diabetes Federation (IDF) 2011 jumlah penderita diabetes telah mengalami peningkatan dari 366 juta penderita menjadi 552 juta penderita pada tahun 2030. hasil survey IDF pada tahun 2018 Asia Tenggara menempati urutan ke-3 setelah Amerika Utara dan Afrika Utara. Di Indonesia tahun 2017 jumlah penderita Diabetes Mellitus (DM) sebanyak 10,3 juta. Prevalensi DM di Jawa Tengah yang terdiagnosis oleh dokter sebanyak 2,1%. Tujuan; Tujuan dari pembuatan video ini adalah menjelaskan cara perawatan luka teknik balutan moist wound healing pada penyembuhan ulkus diabetik tipe-2. Dengan media yang dibuat ini diharapkan dapat digunakan sebagai media edukasi atau pendidikan kesehatan pada masyarakat terutama pada tenaga kesehatan, mahasiswa kesehatan, dan masyarakat umum agar dapat mengetahui metode modern dressing perawatan luka ulkus DM. Metode; metode yang digunakan adalah dengan menggunakan media video diharapkan dapat dijadikan sumber informasi tentang perawatan luka teknik balutan moist wound healing pada penyembuhan ulkus diabetic tipe-2. Hasil; video akan di HKI kan di Universitas ‘Aisyiyah Surakarta dan khususnya kepada masyarakat dengan diabetes mellitus tipe-2 sehingga dapat mengetahui dan menerapkan metode perawatan luka teknik balutan moist wound healing pada penyembuhan ulkus diabetes tipe-2. Kesimpulan; sebagai media pendidikan kesehatan dan media edukasi bagi masyarakat umum dan tenaga kesehatan serta mahasiswa kesehatan khususnya penderita ulkus DM tipe-2 untuk meningkatkan pengetahuan tentang prosedur tindakan perawatan luka teknik balutan moist wound healing

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 16 Nov 2020 03:39
Last Modified: 06 Mar 2023 04:32
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1398

Actions (login required)

View Item View Item