Edukasi Perawatan Luka Gangren Menggunakan NaCl 0,9% Pada Penderita Diabetes Mellitus Melalui Media Video

Triyani, Triyani and RBU, Dyah Rahmawati (2021) Edukasi Perawatan Luka Gangren Menggunakan NaCl 0,9% Pada Penderita Diabetes Mellitus Melalui Media Video. Working Paper. Universitas 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of COVER_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf]
Preview
Text
COVER_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf

Download (614kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI (INDO)_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf]
Preview
Text
INTISARI (INDO)_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf

Download (263kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI (INGGIS)_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf]
Preview
Text
INTISARI (INGGIS)_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf

Download (158kB) | Preview
[thumbnail of DAFTARISI_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf]
Preview
Text
DAFTARISI_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf

Download (133kB) | Preview
[thumbnail of BAB I_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf]
Preview
Text
BAB I_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf

Download (124kB) | Preview
[thumbnail of BAB II_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
BAB II_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (298kB)
[thumbnail of BAB III_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
BAB III_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[thumbnail of BAB IV_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
BAB IV_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB)
[thumbnail of BAB V_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
BAB V_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (325kB)
[thumbnail of LAMPIRAN_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
LAMPIRAN_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (351kB)
[thumbnail of HASILLUARAN_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf] Text
HASILLUARAN_B2018135_TRIYANI - tya Yani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (351kB)

Abstract

Edukasi Perawatan Luka Gangren Menggunakan NaCl 0,9% Pada
Penderita Diabetes Mellitus Melalui Media Video
Triyani
yanitri775@gmail.com
Universitas ’Aisyiyah Surakarta
INTISARI
Latar Belakang; Komplikasi yang sering ditimbulkan dari Diabetes Mellitus
adalah terjadinya luka diabetik. Luka kronis dapat menjadi gangren dan berakibat
fatal serta berujung amputasi. Gangren merupakan luka kronik yang berlangsung
lama atau sering kambuh. Diperkirakan jumlah penderita DM dengan luka gangren
sebesar 2,6 juta orang. Estimasi jumlah penderita di Indonesia mencapai 16 juta
orang, dan 4 juta orang diperkirakan menderita luka gangren (Depkes, 2018).
Penatalaksanaan perawatan luka dengan menggunakan cairan NaCl 0,9% dapat
membantu proses penyembuhan luka. Metode; Pembuatan media edukasi diawali
dengan eksplorasi teori, kemudian menyusun naskah skenario video, proses
rekaman dan editing. Hasil; Luaran berupa video yang berisi tentang cara
penggunaan NaCl 0,9% dalam perawatan luka gangren atau luka basah pada
penderita diabetes mellitus”. Kesimpulan; Video penggunaan NaCl 0,9% dalam
perawatan luka gangren atau luka basah pada penderita diabetes mellitus
bermanfaat sebagai media pendidikan bagi masyarakat.
Kata kunci : Diabetes Mellitus, Luka Gangren,NaCl 0,9%, Perawatan Luka
Gangren

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 22 Jan 2022 01:58
Last Modified: 06 Mar 2023 04:42
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1847

Actions (login required)

View Item View Item