PENERAPAN BONEKA TANGAN UNTUK MENGEMBANGKAN BAHASA DAN SOSIAL ANAK PRASEKOLAH DI PAUD YASMIN GUNUNGSONO

Nabila, Tia and Hermawati, Hermawati (2024) PENERAPAN BONEKA TANGAN UNTUK MENGEMBANGKAN BAHASA DAN SOSIAL ANAK PRASEKOLAH DI PAUD YASMIN GUNUNGSONO. Working Paper. Universitas Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of Cover_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
Cover_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf

Download (802kB)
[thumbnail of Daftar isi_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
Daftar isi_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf

Download (295kB)
[thumbnail of Intisari(Indonesia)_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
Intisari(Indonesia)_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of Intisari(Inggris)_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
Intisari(Inggris)_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of BAB 1_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
BAB 1_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf

Download (140kB)
[thumbnail of BAB 2_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
BAB 2_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB)
[thumbnail of BAB 3_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
BAB 3_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (42kB)
[thumbnail of BAB 4_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
BAB 4_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (69kB)
[thumbnail of BAB 5_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
BAB 5_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (350kB)
[thumbnail of LAMPIRAN_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf] Text
LAMPIRAN_202112093_Tia Nabila - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (814kB)
[thumbnail of Hasil Luaran KTI Tia Nabila_202112093 - Tia Nabila.pdf] Text
Hasil Luaran KTI Tia Nabila_202112093 - Tia Nabila.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (317kB)

Abstract

Latar Belakang : Anak mengalami pertumbuhan dan perkembangan meliputi yaitu
perkembangan fisik motorik, kognitif, perkembangan seni, perkembangan sosial emosional,
perkembangan berbicara secara umum pada usia 4-6 tahun anak selalu bertanya, memperhatikan
dan membicarakan semua yang di dengar maupun dilihat. menurut riskesdas 2018 terdaapat 69,9%
gangguan perkembangan pada anak. profil kesehatan indonesia terdapat 12,8%-28,5%. Jawa
tengah terdapat 33,4%. sragen 39,32%. kecamatan miri 107,7%. Tujuan : Mengetahui hasil
penerapan boneka tangan terhadap perkembangan bahasa. mengetahui hasil sebelum dan sesudah
dilakukan penerapan boneka tangan. Metode : pengaruh terapi bermain boneka tangan dilakukan
pada anak pra sekolah dengan metode deskriptif merupakan penelitian yang dilakukan dengan cara
sebelum diberikan terapi. Hasil : Perkembangan bahasa dan sosial meningkat pada ke 2 responden
perkembangan pada tumbuh kembang anak dilakukan dengan bermain boneka tangan yang
diberikan sebanyak 7 kali dalam 2 minggu dengan waktu 15 menit. Kesimpulan : penerapan
bermain boneka tanagan dapat meningkatkan kemampuan berbahasa dan bersosialiasi.

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 24 Jan 2025 01:59
Last Modified: 24 Jan 2025 01:59
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/3059

Actions (login required)

View Item View Item