PENGARUH TERAPI BERMAIN CLAY TERHADAP TINGKAT KECEMASAN ANAK PRASEKOLAH AKIBAT HOSPITALISASI DI RSUD KARANGANYAR

Aji, Davit Priyanggo Sukmo and Wulandari, Riyani and Purwaningsih, Wahyu (2017) PENGARUH TERAPI BERMAIN CLAY TERHADAP TINGKAT KECEMASAN ANAK PRASEKOLAH AKIBAT HOSPITALISASI DI RSUD KARANGANYAR. Diploma / Sarjana thesis, STIKES 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf]
Preview
Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (504kB) | Preview
[thumbnail of BAB I.pdf]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (335kB) | Preview
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (283kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (212kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (102kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB VII.pdf] Text
BAB VII.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar pustaka.pdf] Text
Daftar pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (215kB) | Request a copy
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (344kB) | Request a copy

Abstract

Pendahuluan:Masalah kesehatan anak di indonesia saat ini menjadi salah satu masalah utama di bidang kesehatan. Populasi anak yang mengalami hospitalisasi terus mengalami peningkatan. Survei Kesehatan Nasional (SUSENAS) tahun 2010 jumlah anak usia prasekolah di Indonesia sebesar 72% dari jumlah total penduduk Indonesia, dan diperkirakan 35 dari 100 anak menjalani hospitalisasi dan 45% diantaranya mengalami kecemasan. Tujuan: Mengetahui pengaruh terapi bermain Clay dalam mengurangi tingkat kecemasan akibat hospitalisasi pada anak usia prasekolah di RSUD Karanganyar. Metode: Desain penelitian ini menggunakan Quasy Experimental Design,dengan rancangan One Group Pre-Post Test. Pengambilan sampel dengan teknik Purposive Sampling, dengan menetapkan jumlah sampel sebanyak 20 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Analisa data dengan uji Wilcoxon.Hasil: Hasil penelitian menunjukan tingkat kecemasan sebelum terapi bermain cemas berat sebanyak 10 responden (50%) dan cemas ringan 2 responden (10%), sedangkan setelah terapi bermain kategori cemas sedang sebanyak 5 responden (25%) dan cemas ringan 15 responden (75%). Dari hasil analisa bivariat menunjukan terdapat pengaruh pemberian terapi bermain Clay terhadap tingkat kecemasan anak (Pvalue) 0.000 < 0,05. Kesimpulan: Ada pengaruh signifikan terapi bermain Clay dalam mengurangi tingkat kecemasan akibat hospitalisasi pada anak usia prasekolah di RSUD Karanganyar.

Item Type: Skripsi, Tesis dan Disertasi (Diploma / Sarjana)
Subjects: R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 07 Aug 2018 07:06
Last Modified: 08 Mar 2023 01:16
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/47

Actions (login required)

View Item View Item