PENATALAKSANAAN DISMENORE DENGAN EFFLEURAGE MASSAGE DAN ENDORPHINE MASSAGE

Yogaswari, Regitya Yufika and Wahyuni, Wahyuni and Imamah, Ida Nur (2020) PENATALAKSANAAN DISMENORE DENGAN EFFLEURAGE MASSAGE DAN ENDORPHINE MASSAGE. Diploma / Sarjana thesis, UNIVERSITAS 'AISYIYAH SURAKARTA.

[thumbnail of Cover-Kata Pengantar - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
Cover-Kata Pengantar - Yufika Regityaa.pdf

Download (6MB) | Preview
[thumbnail of Rangkuman indonesia fikss - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
Rangkuman indonesia fikss - Yufika Regityaa.pdf

Download (114kB) | Preview
[thumbnail of RANGKUMAN BAHASA INGGRIS fikss - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
RANGKUMAN BAHASA INGGRIS fikss - Yufika Regityaa.pdf

Download (147kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI FIKSS - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI FIKSS - Yufika Regityaa.pdf

Download (8kB) | Preview
[thumbnail of BAB I FIKSS - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
BAB I FIKSS - Yufika Regityaa.pdf

Download (250kB) | Preview
[thumbnail of BAB II FIKSS - Yufika Regityaa.pdf]
Preview
Text
BAB II FIKSS - Yufika Regityaa.pdf

Download (320kB) | Preview
[thumbnail of BAB III FIKSS - Yufika Regityaa.pdf] Text
BAB III FIKSS - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB IV FIKSS - Yufika Regityaa.pdf] Text
BAB IV FIKSS - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[thumbnail of BAB V FIKSS - Yufika Regityaa.pdf] Text
BAB V FIKSS - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA - Yufika Regityaa.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[thumbnail of Lampiran lembar konsultasi - Yufika Regityaa.pdf] Text
Lampiran lembar konsultasi - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (15MB)
[thumbnail of LUARAN MEDIA BOOKLET ACC FIKSSS - Yufika Regityaa.pdf] Text
LUARAN MEDIA BOOKLET ACC FIKSSS - Yufika Regityaa.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang : Di Indonesia angka kejadian dismenore sebesar 64,25% yang terdiri dari dismenore primer sebesar 54,89% dan dismenore sekunder 9,36%. Dismenore terjadi pada remaja dengan prevelensi berkisar antara 43% sampai 93%, dimana sekitar 74% sampai 80% remaja mengalami dismenore ringan. Dismenore adalah nyeri perut yang berasal dari kram rahim dan terjadi selama menstruasi, nyeri dapat bersifat kholik atau terus-menerus. Terapi non farmakologis yang dapat diberikan untuk dismenore yang aman digunakan dan tidak menimbulkan efek samping adalah dengan menejemen sentuhan yaitu effleurage massage dan endorphine massage. Effleurage massage merupakan teknik pijatan menggunakan telapak jari tangan dengan pola gerakan melingkar dibeberapa bagian tubuh atau usapan sepanjang punggung yang dapat mengurangi ketegangan otot dan meningkatkan sirkulasi area yang sakit serta mencegah terjadinya hipoksia. Endorphine massage merupakan sebuah terapi sentuhan/pijatan ringan yang cukup penting diberikan pada remaja yang mengalami nyeri. Tujuan : untuk memberikan informasi dan wawasan kepada masyarakat khusnya remaja putri tentang cara mengatasi dismenore dengan effleurage massage dan endorphine massage. Metode : Menggunakan media booklet yang berjudul “Cara Aman Mengatasi Dismenore dengan Effleurage Massage dan Endorohine Massage”. Kesimpulan : Booklet ini diharapkan dapat bermanfaat sebagai media pendidikan kesehatan pada remaja putri yang mengalami dismenore sehingga dapat menerapkan effleurage massage dan endorphine massage.
Kata Kunci : Dismenore, Effleurage Massage, Endorphine Massage, Booklet

Item Type: Skripsi, Tesis dan Disertasi (Diploma / Sarjana)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 28 Sep 2020 02:54
Last Modified: 08 Mar 2023 04:23
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1212

Actions (login required)

View Item View Item