PENINGKATAN PENGETAHUAN MENURUNKAN NYERI DISMENORE DENGAN TERAPI KOMPRES HANGAT DAN RELAKSASI NAFAS DALAM MELALUI MEDIA BOOKLET

Saputri, Diah Eka and Andriyani, Annisa and Sari, Dewi Kartika (2020) PENINGKATAN PENGETAHUAN MENURUNKAN NYERI DISMENORE DENGAN TERAPI KOMPRES HANGAT DAN RELAKSASI NAFAS DALAM MELALUI MEDIA BOOKLET. Working Paper. UNIVERSITAS 'AISYIYAH SURAKARTA.

[thumbnail of Cover-pernyataan persetujuan fix - Diah Eka.pdf]
Preview
Text
Cover-pernyataan persetujuan fix - Diah Eka.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Inti Sari Indonesia - Diah Eka.pdf]
Preview
Text
Inti Sari Indonesia - Diah Eka.pdf

Download (286kB) | Preview
[thumbnail of Inti Sari Inggris - Diah Eka.pdf]
Preview
Text
Inti Sari Inggris - Diah Eka.pdf

Download (184kB) | Preview
[thumbnail of Daftar ISI - Diah Eka.pdf]
Preview
Text
Daftar ISI - Diah Eka.pdf

Download (654kB) | Preview
[thumbnail of BAB I - Diah Eka.pdf]
Preview
Text
BAB I - Diah Eka.pdf

Download (195kB) | Preview
[thumbnail of BAB II - Diah Eka.pdf] Text
BAB II - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (422kB)
[thumbnail of BAB III - Diah Eka.pdf] Text
BAB III - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (428kB)
[thumbnail of BAB IV - Diah Eka.pdf] Text
BAB IV - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (279kB)
[thumbnail of BAB V - Diah Eka.pdf] Text
BAB V - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka - Diah Eka.pdf] Text
Daftar Pustaka - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (192kB)
[thumbnail of Lampiran - Diah Eka.pdf] Text
Lampiran - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (981kB)
[thumbnail of Booklet Diah bagraund baru - Diah Eka.pdf] Text
Booklet Diah bagraund baru - Diah Eka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Menstruasi merupakan proes pelepasan dinding rahim (endometrium) yang disertai dengan perdarahan dan terjadi secara berulang setiap bulan kecuali pada saat kehamilan. Haid pertama yang dialami para remaja putri akan mengalami banyak ketakutan dan kekhawatiran, salah satunya nyeri haid atau dismenore (Haryono, 2016). Dismenore adalah aliran darah bulanan yang menyakitkan atau tidak normal (Laila, 2011). Menurut Karjatin (2016). Penyebab dari dismenore ini beragam dari usia, horman ataupun kelainan. Pengelolaan nyeri akibat dismenore pada jenis ringan sampai sedang dapat ditanggani secara non farmakologi yaitu dengan cara kompres hangat dan relaksasi nafas dalam, cara ini efektif digunakan karena sudah ada jurnal penelitian yang membuktikan. Salah satu media yang dapat digunakan dalam memberikan informasi adalah booklet. Booklet dapat digunakan dengan tujuan peningkatan pengetahuan, karena media booklet memberikan informasi yang lebih spesifik. Dapat di simpulkan bahwa media booklet dapat memberikan informasi untuk meningkatkan pengetahuan tetang cara menangani dismenore pada remaja putri.

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 14 Dec 2020 02:53
Last Modified: 06 Mar 2023 04:56
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1496

Actions (login required)

View Item View Item