SENAM HIPERTENSI UNTUK PENURUNAN TEKANAN DARAH TINGGI PADA LANSIA HIPERTENSI DENGAN MEDIA VIDEO CHOLISSHANTY

Cholisshanty, Cholisshanty and Nurrohmah, Anjar (2021) SENAM HIPERTENSI UNTUK PENURUNAN TEKANAN DARAH TINGGI PADA LANSIA HIPERTENSI DENGAN MEDIA VIDEO CHOLISSHANTY. Working Paper. Universitas 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of COVER_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf]
Preview
Text
COVER_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf

Download (462kB) | Preview
[thumbnail of DAFTARISI_B2018023_CHOLISSHANTYY - Cholis Shanty18.pdf]
Preview
Text
DAFTARISI_B2018023_CHOLISSHANTYY - Cholis Shanty18.pdf

Download (253kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI(INDO)_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf]
Preview
Text
INTISARI(INDO)_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf

Download (246kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI(INGGRIS)_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf]
Preview
Text
INTISARI(INGGRIS)_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf

Download (242kB) | Preview
[thumbnail of BABI_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf]
Preview
Text
BABI_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf

Download (154kB) | Preview
[thumbnail of BABII_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
BABII_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of BABIII_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
BABIII_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (300kB)
[thumbnail of BABIV_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
BABIV_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (298kB)
[thumbnail of BABV_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
BABV_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (149kB)
[thumbnail of DAPUS_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
DAPUS_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB)
[thumbnail of LAMPIRAN_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf] Text
LAMPIRAN_B2018023_CHOLISSHANTY - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB)
[thumbnail of HASILLUARAN_CHOLISSHANTY_B2018023 - Cholis Shanty18.pdf] Text
HASILLUARAN_CHOLISSHANTY_B2018023 - Cholis Shanty18.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (118kB)

Abstract

SENAM HIPERTENSI UNTUK PENURUNAN TEKANAN DARAH TINGGI PADA
LANSIA HIPERTENSI DENGAN MEDIA VIDEO
CHOLISSHANTY
Studi Diploma III Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas ‘Aisyiyah Surakarta
Email :Cholisshanty18@gmail.com
INTISARI
Latar Belakang:Populasi lansia tidak dapat dipisahkan dari masalah kesehatan yang terjadi pada
lansia, menurunnya fungsi organ memicu terjadinya berbagai penyakit degenerative. Hipertensi
seringkali ditemukan pada lansiaHipertensi atau tekanan darah tinggi adalah suatu peningkatan
ab-normal tekanan darah dalam pembuluh darah arteri yang mengangkut darah dari jantung dan
memompa keseluruh jaringan dan organ tubuh secara terus-menerus lebih dari satu periode.
Senam hipertensi merupakan bagian dari usaha untuk mengurangi berat badan dan mengelola
stress yang merupakan dua factor yang mempertinggi resiko hipertensi. Senam hipertensi
merupakan olahraga yang salah satunya bertujuan untuk meningkatkan aliran darah dan pasokan
oksigen kedalam otot-otot dan rangka yang aktif khususnya terhadap otot jantung. Metode:
Media video salah satu media untuk membantu lansia untuk melakukan senam hipertensi.
Hasil:Salah satu media yang dapat digunakan untuk memberikan informasi adalah media video.
Video adalah alat bantu dalam penyuluhan kesehatan dengan penyampaian yang efektif lebih
jelas dan masyarakat sasaran dapat menerima pesan orang tersebut dengan jelas dan tepat.
Kesimpulan: Media video dapat memberikan informasi tentang senam hipertensi terhadap
penurunan tekanan darah tinggi pada lansia hipertensi.
Kata Kunci : Lansia, Hipertensi, Senam Hipertensi

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 20 Jan 2022 03:33
Last Modified: 06 Mar 2023 04:24
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1669

Actions (login required)

View Item View Item