GAMBARAN PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN MP-ASI DI DESA GIRILAKU MATESIH KARANGANYAR

AYU PRIHASTIWI, NOVIANA and Purwaningsih, Wahyu and Gati, Norman Wijaya (2019) GAMBARAN PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN MP-ASI DI DESA GIRILAKU MATESIH KARANGANYAR. Diploma / Sarjana thesis, STIKES 'AISYIYAH SURAKARTA.

[thumbnail of 1. COVER.pdf]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (601kB) | Preview
[thumbnail of 2. ABSTRAK INDONESIA.pdf]
Preview
Text
2. ABSTRAK INDONESIA.pdf

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of 3. ABSTRAK BAHASA INGGRIS.pdf]
Preview
Text
3. ABSTRAK BAHASA INGGRIS.pdf

Download (9kB) | Preview
[thumbnail of 4. DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
4. DAFTAR ISI.pdf

Download (232kB) | Preview
[thumbnail of 5. BAB I.pdf]
Preview
Text
5. BAB I.pdf

Download (313kB) | Preview
[thumbnail of 6. BAB II.pdf] Text
6. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[thumbnail of 7. BAB III.pdf] Text
7. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (481kB)
[thumbnail of 8. BAB IV.pdf] Text
8. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[thumbnail of 9. BAB V.pdf] Text
9. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (183kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Latar Belakang: MP-ASI merupakan makanan pendamping ASI yang berguna
untuk memenuhi kebutuhan gizi dan bermanfaat untuk pertumbuhan dan
perkembangan bayi. Ibu memiliki peran yang sangat penting untuk menyediakan
MP-ASI yang baik dan benar. Penyediaan MP-ASI Ibu perlu memiliki
pengetahuan yang cukup baik tentang ASI. Ketika Ibu sudah memiliki
pengetahuan yang cukup baik tentang pemberian MP-ASI, maka Ibu memilki
sikap serta perilaku pemberian MP-ASI yang baik pula. Tujuan: Untuk
mengetahui gambaran perilaku ibu dalam pemberian makanan pendamping air
susu ibu (MP-ASI) pada bayi usia 6 – 24 bulan di Desa Girilayu, Matesih,
Karanganyar. Metode: Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif.
Pengambilan sampel menggunakan metode stratified random sampling dengan
sampel 99 orang sebagai responden. Hasil: Menunjukkan bahwa pengetahuan Ibu
tentang MP-ASI pada bayi usia 6-24 bulan mayoritas sedang (40%) dan yang
memiliki tingkat pengetahuan rendah sebesar (24%), sikap ibu tentang MP-ASI
mayoritas positif 98% dan perilaku Ibu dalam pemberian MP-ASI mayoritas
cukup 47%. Kesimpulan: Tingkat pengetahuan sedang, Sikap Ibu positif dan
tingkat perilaku cukup.
Kata Kunci: Perilaku Ibu, MP-ASI

Item Type: Skripsi, Tesis dan Disertasi (Diploma / Sarjana)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: NOVIANA AYU PRIHASTIWI
Date Deposited: 11 Sep 2019 01:38
Last Modified: 08 Mar 2023 02:37
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/721

Actions (login required)

View Item View Item