MANFAAT NERVE AND TENDON GLIDING EXERCISE UNTUKMENGURANGI NYERI CARPAL TUNNEL SYNDROME (CTS) PADA LANSIA

Setyawati, Cahya and Widarti, Rini (2021) MANFAAT NERVE AND TENDON GLIDING EXERCISE UNTUKMENGURANGI NYERI CARPAL TUNNEL SYNDROME (CTS) PADA LANSIA. Diploma / Sarjana thesis, Universitas 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of COVER_E2017016_CAHYA SETYAWATI (1) - Cahya Setyawati.pdf]
Preview
Text
COVER_E2017016_CAHYA SETYAWATI (1) - Cahya Setyawati.pdf

Download (646kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI (INDONESIA)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf]
Preview
Text
INTISARI (INDONESIA)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf

Download (112kB) | Preview
[thumbnail of INTISARI (INGGRIS)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf]
Preview
Text
INTISARI (INGGRIS)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf

Download (113kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of BAB I_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf]
Preview
Text
BAB I_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf

Download (134kB) | Preview
[thumbnail of BAB II_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
BAB II_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (555kB)
[thumbnail of BAB III_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
BAB III_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (201kB)
[thumbnail of BAB IV_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
BAB IV_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (861kB)
[thumbnail of BAB V_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
BAB V_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (260kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (135kB)
[thumbnail of Lampiran_E2017016_CAHYA SETYAWATI (1) - Cahya Setyawati.pdf] Text
Lampiran_E2017016_CAHYA SETYAWATI (1) - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of HASIL LUARAN (BOOKLET)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf] Text
HASIL LUARAN (BOOKLET)_E2017016_CAHYA SETYAWATI - Cahya Setyawati.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (612kB)

Abstract

MANFAAT NERVE AND TENDON GLIDING EXERCISE
UNTUKMENGURANGI NYERI CARPAL TUNNEL
SYNDROME (CTS) PADA LANSIA
Cahya Setyawati, Rini Widarti
setyawaticahya45@gmail.com
Universitas ‘Aisyiyah Surakarta
INTISARI
Latar belakang: Lansia (lanjut usia) adalah suatu tahap lanjut yang dilalui dalam
proses kehidupan pada setiap manusia yang ditandai dengan penurunan
kemampuan dan fungsi tubuhnya baik secara fisik maupun psikologis. Biasanya
dalam melakukan berbagai kegiatan lebih sering menggunakan tangan dalam waktu
lama, sehingga para lansia sering mengeluhkan nyeri di area tangan dan pergelangan
tangan. Carpal Tunnel Syndrome (CTS) merupakan kumpulan gejala seperti nyeri,
kesemutan, dan baal pada pergelangan tangan yang terjadi akibatkompresi persisten
nervus medianus saat melewati terowongan karpal di pergelangan tangan. Terapi
yang dapat diberikan untuk mengurangi nyeri Carpal Tunnel Syndrome (CTS) pada
lansia yaitu Nerve And Tendon Gliding Exercise yang merupakan suatu program
latihan mobilisasi sendi dan tendon yang dapat diterapkan dengan melakukan
beberapa gerakan pada tangan dan pergelangan tangan. Tujuan: mengetahui
pembuatan media Komunikasi Informasidan Edukasi (KIE) mengenai Nerve And
Tendon Gliding Exercise sebagai media promotive fisioterapi dalam mengatasi
Carpal Tunnel Syndrome (CTS) pada lansia. Metode: metode yang digunakan
menggunakan media KIE yaitu booklet yang di produksi sebagai pelaksanaan
promosi kesehatan yang dapat digunakan sebagai acuan oleh fisioterapis maupun
mahasiswa fisioterapi. Hasil: media cetak KIE berupa booklet ini dapat
didistribusikan secara langsung kepada lansia dan masyarakat umum. Kesimpulan:
sebagai media promosi, informasi dan edukasi bagi masyarakat khususnya lansia
terkait Manfaat Nerve And Tendon Gliding Exerciseuntuk mengurangi nyeri Carpal
Tunnel Syndrome (CTS) pada lansia.
Kata Kunci: Nerve And Tendon Gliding Exercise, Carpal Tunnel Syndrome (CTS)

Item Type: Skripsi, Tesis dan Disertasi (Diploma / Sarjana)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi D IV Fisioterapi
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 22 Jan 2022 03:11
Last Modified: 22 Jan 2022 03:11
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/1882

Actions (login required)

View Item View Item