PENERAPAN TERAPI RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II DI KELURAHAN PALUR MOJOLABAN SUKOHARJO

Setyawan, Muhammad Adi and Imamah, Ida Nur (2022) PENERAPAN TERAPI RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II DI KELURAHAN PALUR MOJOLABAN SUKOHARJO. Working Paper. Universitas 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of COVER_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf]
Preview
Text
COVER_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf

Download (679kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf

Download (192kB) | Preview
[thumbnail of ABSTRAK INDO_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK INDO_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf

Download (249kB) | Preview
[thumbnail of ABSTRAK INGGRIS_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK INGGRIS_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf

Download (148kB) | Preview
[thumbnail of BAB 1_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf]
Preview
Text
BAB 1_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf

Download (280kB) | Preview
[thumbnail of BAB 2_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
BAB 2_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (597kB)
[thumbnail of BAB 3_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
BAB 3_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (289kB)
[thumbnail of BAB 4_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
BAB 4_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB)
[thumbnail of BAB 5_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
BAB 5_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (147kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (362kB)
[thumbnail of LAMPIRAN_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
LAMPIRAN_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of LUARAN KTI_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 (2) - Muhamad Adi setyawan.pdf] Text
LUARAN KTI_MUHAMMAD ADI SETYAWAN_B2019049 (2) - Muhamad Adi setyawan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB)

Abstract

Latar Belakang : Indonesia termasuk ke dalam angka kejadian peningatan
kadar gula darah yang cukup tinggi. Data yang ditemukan penderita DM tipe 2
di Indonesia mencapai 1,5 % atau sekitar 4,1 juta jiwa dari total jumlah
penduduk. Tujuan : Mengetahui perbedaan sebelum dan sesudah penerapan
terapi relaksasi otot progresif terhadap kadar gula darah pada penderita diabetes
mellitus tipe 2. Metode : Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif.
Penelitian deskriptif adalah suatu penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama
memberikan deskripsi tentang suatu keadaan secara objektif. Hasil : Penanganan
DM tipe 2 dengan penerapan terapi PMR diberikan 6 kali, 2 kali dalam satu
hari setiap pagi dan sore. Penerapan terapi ini diberikan selama 3 hari ,terapi
dilakukan selama 15 menit dalam satu kali pertemuan.Terapi ini dapat
menurunkan kadar gula pasien. Kesimpulan : Penerapan terapi relaksasi otot
progresif dapat menurunkan kadar gula darah pada penderita DM II.

Kata kunci : Diabetes mellitus tipe II,Relaksasi otot progesif,penderita diabetes
mellitus.

Item Type: Monograph/Laporan KTI (Working Paper)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi Ilmu D III Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 26 Nov 2022 03:35
Last Modified: 06 Mar 2023 05:22
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/2224

Actions (login required)

View Item View Item