HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI DESA BITING PURWANTORO WONOGIRI

Febriana, Dian Fitri and Noorratri, Erika Dewi (2023) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI DESA BITING PURWANTORO WONOGIRI. Diploma / Sarjana thesis, Universitas 'Aisyiyah Surakarta.

[thumbnail of COVER_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
COVER_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf

Download (445kB)
[thumbnail of DAFTARISI_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
DAFTARISI_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf

Download (136kB)
[thumbnail of INTISARI(INDONESIA)_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana (1).pdf] Text
INTISARI(INDONESIA)_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana (1).pdf

Download (110kB)
[thumbnail of INTISARI(INGGRIS)_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana (1).pdf] Text
INTISARI(INGGRIS)_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana (1).pdf

Download (99kB)
[thumbnail of BAB1_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
BAB1_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf

Download (146kB)
[thumbnail of BAB2_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
BAB2_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[thumbnail of BAB3_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
BAB3_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (280kB)
[thumbnail of BAB4_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
BAB4_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (251kB)
[thumbnail of BAB5_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
BAB5_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10kB)
[thumbnail of DAFTARPUSTAKA_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
DAFTARPUSTAKA_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[thumbnail of LAMPIRAN_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
LAMPIRAN_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of HASILLUARAN_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf] Text
HASILLUARAN_C2019032_DIAN FITRI FEBRIANA - Dian Fitri Febriana.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (139kB)

Abstract

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP
LANSIA DI DESA BITING PURWANTORO WONOGIRI
Dian Fitri Febriana
dianfitrifebriana20@gmail.com
Universitas ‘Aisyiyah Surakarta
ABSTRAK
Latar Belakang: Lansia merupakan seseorang yang berusia 60 keatas. Lansia
akan mengalami penuaan yang mengakibatkan terjadinya perubahan, mulai
perubahan fisik, mental, psikososial dan spiritual. Perubahan tersebut akan
berpengaruh pada kualitas hidup lansia. Dukungan keluarga adalah hal yang
penting dalam peningkatan kualitas hidup lansia. Tujuan: Menganalisis
hubungan dukungan keluarga dengan kualitas hidup lansia di Desa Biting
Purwantoro Wonogiri. Metode: Penelitian yang digunakan adalah kuantitatif
dengan desain korelasional dan metode cross sectional dengan uji Spearman.
Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 90 responden. Dukungan
keluarga diukur menggunakan instrumen kuisoner dukungan keluarga dan kualitas
hidup diukur menggunakan kuisoner WHOQOL-BREFF yang sudah valid dan
reliabel. Tehnik pengambilan data dilakukan dengan cara door to door dan
membutuhkan waktu 3 minggu. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa
dukungan keluarga mayoritas dalam kategori cukup dan memiliki kualitas hidup
baik. Hasil uji Spearman dengan nilai sig 0,000 yang artinya nilai sig <0,05 maka
Ha diterima dan Ho ditolak. Kesimpulan: Ada hubungan dukungan keluarga
dengan kualitas hidup lansia di Desa Biting Purwantoro Wonogiri.
Kata Kunci: Lansia, Dukungan Keluarga, Kualitas Hidup

Item Type: Skripsi, Tesis dan Disertasi (Diploma / Sarjana)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN ( FACULTY OF HEALTH SCIENCES) > Program Studi S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Admin Admin Admin
Date Deposited: 09 Jan 2024 02:41
Last Modified: 09 Jan 2024 02:41
URI: http://eprints.aiska-university.ac.id/id/eprint/2450

Actions (login required)

View Item View Item